Namun survei yang dilakukan di Amerika Serikat menunjukkan bahwa, instalasi listrik semacam ini bisa menimbulkan bahaya kebakaran.
Oksidasi aluminium dapat menjadi terlalu panas ketika kawat dihubungkan ke stopkontak dan ketika terjadi kelebihan arus dapat menyebabkan kebakaran.
6. Bau terbakar di sekitar rumah
Apakah mau mencium bau terbakar di sekitar rumah? Coba periksa setiap kabel.
Kabel yang terlalu panas dapat melelehkan plastiknya, sehingga kemungkinan bisa memicu kebakaran.
Baca Juga: Tak Perlu Panik Saat Listrik Mati Tiba-tiba, Ini Tips Mudah Selamatkan Makanan di Dalam Kulkas
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR