Sedangkan seledri memiliki sifat anti inflamasi yang dapat mengurangi pembengkakan dan nyeri yang berhubungan dengan asam urat.
Jus seledri mengandung banyak serat.
Moms mungkin akan menyaring ampasnya, agar jus seledri lebih halus.
Padahal, cara ini hanya akan menghilangkan serat dan nutrisinya saja.
Agar lebih sehat, coba barengi konsumsi jus seledri dengan makanan yang berprotein tinggi lainnya.
Source | : | Medical News Today |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR