Nakita.id – Seluruh umat Islam tengah bersuka cita menyambut datangnya bulan suci Ramadan.
Pada hari Kamis, 7 April 2022, kita telah memasuki puasa hari kelima.
Rangkaian kegiatan untuk melengkapi ibadah puasa senantiasa menanti, salah satunya sahur.
Waktu sahur memiliki rentang waktu yang terbatas, yakni hanya sampai azan subuh saja.
Oleh karena itu, penting untuk dijadikan pengingat adanya jadwal imsak supaya sahur tidak terlewatkan.
Supaya ibadah makin lancar dengan mengikutinya tepat waktu, berikut adalah jadwal imsak untuk wilayah Jakarta dan beberapa kota besar lainnya di Indonesia.
Bagi Moms yang saat ini berada di wilayah Jakarta atau kota lainnya, Nakita.id telah menyiapkan jadwal imsak untuk puasa hari ke-5 Ramadan 1443 H.
Mengingat indonesia memiliki tiga zona waktu, setiap wilayah memilih pengingat waktu imsak yang berbeda-beda.
Simak baik-baik ya, Moms!
Baca Juga: Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa 6 April 2022 di Kota-kota Besar Indonesia, Perhatikan ya Moms
Berikut ini adalah jadwal imsak untuk beberapa kota besar bagian barat Indonesia:
Palembang
Imsak: 04.37 / Subuh: 04.47
Kota Jakarta
Imsak: 04.30 / Subuh: 04.40
Surakarta
Imsak: 04.14 / Subuh: 04.24
Surabaya
Imsak: 04.06 / Subuh: 04.16
Berikut ini adalah jadwal imsak untuk wilayah timur Indonesia:
Samarinda
Imsak: 04.46 / Subuh: 04.56
Makassar
Imsak: 04.39 / Subuh: 04.49
Denpasar
Imsak: 04.57 / Subuh: 05.07
Jayapura
Imsak: 04.13 / Subuh: 04.23
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR