Jika ingin wajan lebih awet, maka kebiasaan ini harus segera ditinggalkan ya Moms.
Selain itu, menghindari kebiasaan menggoreng ini dapat membuat proses menggoreng menjadi lebih efisien.
Moms bisa lebih menghemat penggunaan minyak goreng dan dapat menghemat pengeluaran untuk tidak perlu membeli wajan baru.
"Ketika kita tahu cara menggoreng yang tepat, itu bisa membuat kita berhemat juga saat menggunakan minyak goreng dan tidak terlalu sering mengganti wajan," pungkas Chef jebolan Master Chef Indonesia season 2 tersebut.
Nah itu dia Moms, kebiasaan menggoreng yang dapat membuat wajan cepat rusak.
Baca Juga: Jangan Sekali-kali Memanaskan Minyak Goreng Sampai Muncul Asap Apalagi Dipakai Untuk Masak, Segera Stop Bila Sekeluarga Masih Ingin Punya Umur Panjang
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Kesalahan Saat Menggoreng yang Bikin Wajan Cepat Rusak "
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR