Nakita.id - Para Moms wajib tahu, begini cara mengatasi kulit kering, bersisik, dan gatal.
Menjaga kelembapan kulit merupakan hal wajib yang harus dilakukan setiap orang.
Bukan hanya kulit wajah, kelembapan kulit anggota tubuh lain seperti tangan, kaki, leher, dan lainnya juga harus dijaga.
Karena ketika kering, kulit pun akan bersisik.
Selain itu, ada juga kulit kering yang justru sebabkan gatal. Kulit kering juga membuat Moms atau Dads terlihat tidak segar.
Karena kulit yang kering terlihat seperti kurang asupan nutrisi.
Cara paling mudah mengatasi kulit kering adalah dengan banyak minum air putih.
Karena dengan mimun banyak air putih, kulit jadi ikut terhidrasi.
Sehingga, bisa membuatnya bisa terus lembap dan tak kering.
Cara mengatasi kulit kering, bersisik, dan gatal sebenarnya mudah saja.
Moms tak perlu beli berbagai salep apalagi sampai pergi perawatan.
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR