Nakita.id - Apakah Moms dan Dads pernah mengalami nyeri dan sakit pada kaki?
Rasa nyeri dan sakit pada kaki tentu sangat tidak nyaman.
Bahkan saat beraktivitas pun terkadang terasa sakit untuk dibawa berjalan.
Perlu diketahui, kaki kita menanggung beban saat berdiri dan ketika berjalan ke tempat yang dituju. Karena itu, nyeri kaki pun bisa sering terjadi.
Melansir laman healthline, Nyeri kaki mengacu pada rasa sakit atau ketidaknyamanan di satu atau lebih bagian kaki, seperti berikut ini:
- Jari kaki
- Tumit
- Lengkungan
- Sol
Baca Juga: Supaya Pertumbuhan Kaki Anak Tak Terganggu, Begini Cara Memakai Gendongan Kain Bayi yang Benar
Rasa nyeri dan sakit pada kaki pun dapat berkisar dari ringan hingga parah.
Mungkin bisa berlangsung dalam waktu singkat atau lama dan menjadi masalah yang berkelanjutan. Ada banyak cara atau tindakan yang dapat membantu meringankan nyeri kaki.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR