Nakita.id - Moms pasti sudah sangat akrab dengan bawang putih.
Bagi para ibu rumah tangga, kehadiran bawang putih memiliki banyak manfaat.
Jika memasak bawang putih, tak luput untuk selalu dimasukkan ke dalam makanan.
Bukan hanya menambah cita rasa, bawang putih juga besar khasiatnya bagi kesehatan tubuh.
Bawang putih mengandung antiinflamasi alami, sehingga membantu melawan beragam jenis infeksi dan penyakit.
Apabila Moms tak bisa mengonsumsinya secara langsung, kini coba campurkan bawang putih dengan segelas susu.
Belum banyak yang tahu, jika minum susu yang dicampurkan bawang putih bisa mencegah beragam penyakit berbahaya.
Mengonsumsi susu bawang putih secara rutin bisa mendatangkan ragam manfaat luar biasa.
Dilansir Krishi Jagran, inilah yang akan terjadi pada tubuh jika coba minum susu campur bawang putih.
Memperkuat kekebalan tubuh dari flu dan pilek
Orang Indonesia paling rentan mengalami pilek, flu, dan juga hidung tersumbat.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR