Minyak zaitun adalah lemak sehat yang mengandung senyawa anti inflamasi.
Meminumnya secara teratur dapat bermanfaat bagi kesehatan jantung, tulang dan pencernaan.
Tetapi pastikan Moms hanya minum satu sendok saja per harinya.
Karena jika terlalu berlebihan ini bisa berdampak buruk bagi tubuh.
Minyak zaitun tinggi akan kalori, mengonsumsinya dalam jumlah banyak dapat menyebabkan penambahan berat badan.
Moms, Yuk Wujudkan Tubuh Sehat di Tahun Baru dengan Kesempatan Emas dari Prodia Ini!
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR