Nakita.id - Tren food prep atau mempersiapkan bahan makanan sebelum dimasak sedang sangat digemari oleh para ibu rumah tangga.
Selain karena bisa langsung belanja banyak, mempersiapkan makanan jauh-jauh hari bisa sangat memudahkan memasak.
Moms bisa menghemat waktu saat memasak karena bahan makanan sudah rapi tersedia.
Tapi yang kerap menjadi masalah adalah cara penyimpanan bahan makanan ini.
Tidak sedikit Moms yang masih salah dalam menyimpan sayur dan buah sehingga menyebabkan bahan makanan cepat busuk.
Menyimpan buah dan sayur di dalam kulkas nyatanya tidak bisa dilakukan sembarangan Moms.
Ada beberapa sayuran dan buah yang seharusnya tidak berada di satu tempat, dan ada juga sayur dan buah yang membutuhkan penyimpanan khusus.
Dilansir dari Reader's Digest, berikut trik penyimpanan buah dan sayur segar agar awet dan tidak cepat membusuk.
Yuk langsung simak!
1. Menyimpan timun terpisah
Banyak buah-buahan seperti tomat, pisang, dan melon, menghasilkan gas etilen yaitu zat yang mempercepat pembusukan.
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR