Campurkan dua gelas garam epsom ke dalam bak mandi berisi air hangat dan Moms bisa berendam selama 12 sampai 15 menit.
Pastikan suhu air nyaman dan tidak mendidih karena dapat berbahaya bagi calon bayi Moms.
Berikut manfaat garam Epsom untuk kesehatan.
Yuk simak Moms!
1. Membantu pencernaan
Sebenarnya mengonsumsi garam epsom untuk Moms yang sedang hamil tidak bisa sembarangan.
Jadi saat Moms yang sedang hamil ingin mengonsumsi garam epsom untuk melancarkan pencernaan sebaiknya melalui konsultasi dokter.
Baca Juga: Ciri-ciri Hamil yang Mungkin Muncul Setelah Berhubungan, Moms Kenali Perubahan Tubuh Seperti Ini
2. Mengatasi stres
Magnesium yang ada di garam epsom dipercaya dapat menghilangkan stres secara alami.
Beberapa wanita hamil lainnya sudah membuktikan bahwa garam epsom dapat menenangkan perasaan.
3. Melembutkan kulit
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR