Nakita.id - Banyak wanita yang belum tahu, konsumsi sesendok madu setiap hari ternyata bisa memberi sederet manfaat.
Madu merupakan salah satu pengganti gula yang disukai banyak orang.
Pasalnya, selain rasanya yang nikmat, madu juga memiliki banyak manfaat.
Mulai dari untuk tubuh, kesehatan, kecantikan, hingga rambut.
Namun, tahukah Moms, madu ternyata menjadi sesuatu yang wajib untuk para wanita, lo.
Ya, Moms disarankan untuk rutin mengonsumsi madu setiap hari.
Tak perlu banyak-banyak, cukup sesendok makan madu.
Wah, memangnya apa saja ya manfaat mengonsumsi sesendok madu untuk para wanita?
Yuk, simak penjelasan selengkapnya.
Baca Juga: Sering Ditanyakan Para Busui, Apakah Ibu Menyusui Boleh Makan Madu? Begini Penjelasan Dokter Anak
Melansir dari Times of India, madu sudah digunakan sejak zaman dahulu sebagai solusi untuk tubuh yang bugar dan sehat.
Ya, sarat dengan antioksidan, vitamin dan mineral, madu dikenal sebagai cairan emas. Hal itu terjadi karena nutrisi dalam madu yang memperkaya kesehatan yang membantu meningkatkan kekebalan.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR