Nakita.id - Berbagai masalah rambut bisa muncul kalau Moms masih nekat melakukan kebiasaan buruk ini.
Masalah rambut seperti rusak, rontok, bercabang bisa menganggu penampilan dan mengurangi rasa percaya diri.
Kondisi tersebut bisa diakibatkan polusi dan nutrisi rambut yang kurang.
Menggunakan alat untuk memperindah rambut seperti alat catok, pengeriting rambut, hair spray, bisa menjadi penyebab lain bagi rambut rusak.
Pilihlah juga makanan bergizi untuk menutrisi rambut seperti makanan yang mengandung vitamin E.
Rawatlah rambut dengan berbagai cara mulai dari menggunakan kondisioner, masker rambut atau minyak rambut tertentu sesuai kebutuhan.
Selain itu, ada kebiasaan-kebiasaan buruk yang harus Moms hindari agar rambut tetap sehat.
Melansir dari Boldsky, mulai sekarang jangan lagi lakukan ini agar rambut sehat dan kuat ya Moms.
Yuk simak!
Baca Juga: Konsumsi 4 Makanan Ini Saat Hamil, Dijamin Si Kecil Bakal Punya Rambut Tebal Saat Lahir
1. Sering mencepolnya ke atas
Berbagai gaya rambut akan digunakan agar tampilan nampak menarik, namun perlu diperhatikan ketika Moms terlalu sering mengikatnya ke atas, maka bisa membuat lebih rapuh dan menimbulkan rambut bercabang.
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR