Selain untuk pekerjaan rumah tangga, mentega juga dapat digunakan untuk meredakan nyeri di kaki, lo Moms.
Caranya pijat kaki dengan mentega, bungkus dengan handuk basah yang panas. Lalu biarkan kaki rileks selama 10 menit. Setelah itu kaki nyeri hilang dan kaki terasa segar kembali.
6. Merawat rambut kering
Kegunaan mentega juga dapat mengatasi rambut kering dan rapuh.
Caranya hampir sama, yakni pijat rambut yang sudah dioleskan mentega, lalu tutupi rambut dengan topi mandi sekitar setengah jam. Keramas seperti biasa, dan bilas semua mentega yang tersisa dari rambut.
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR