Nakita.id - Para Moms wajib tahu, berikut kisaran biaya memasang alat kontrasepsi di bidan Moms.
Biaya memasang alat kontrasepsi merupakan hal yang sangat penting untuk Moms ketahui.
Karena biaya memasang alat kontrasepsi tentu saja berbeda-beda berdasarkan jenis yang Moms pasang.
Pemasangan alat kontrasepsi merupakan hal yang sangat penting untuk dilakukan setiap perempuan yang aktif berhubungan seksual.
Karena dengan alat kontrasepsi, bisa membuat perempuan tidak mudah hamil meski sering berhubungan seksual.
Baik pemerintah dan para ahli pun mewanti-wanti supaya para perempuan tidak hamil terlalu sering.
Karena, kehamilan yang terlalu sering dapat membahayakan ibu dan juga anak.
Hal tersebut pula yang membuat angka kematian ibu dan anak di Indonesia masih cukup tinggi sampai saat ini.
Tak heran, bila sampai saat ini pemerintah terus menggencarkan program KB (Keluarga Berencana).
Baca Juga: Dokter Obgyn Berikan Pemahaman dan Tips Ini Sebelum Memasang Alat Kontrasepsi, Catat Sekarang Moms!
Pemerintah juga sudah menggratiskan pemasangan alat kontrasepsi.
Sehingga, Moms tidak perlu lagi memikirkan biaya memasang alat kontrasepsi.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR