Teh olong
Teh tradisional yang berasal dari Tiongkok ini memiliki aroma yang harum dan rasa yang unik.
Penelitian menyebutkan jika teh olong dapat membantu seseorang dalam penurunan berat badan.
Teh olong yang dikonsumsi setiap hari dapat meningkatkan pembakaran lemak dan mempercepat metabolisme.
Semua jenis teh di atas sebaiknya dikonsumsi satu kali sehari sebelum atau sesudah makan.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR