Selain itu, jus wortel juga mengandung kalium, kalsium, natrium, dan beta-karoten, yang semuanya penting untuk menjaga kulit tetap sehat dan bebas jerawat.
Cara menghilangkan jerawat dengan jus wortel;
- Buat jus wortel dari 1 atau 2 buah wortel yang telah dicuci bersih.
- Cuci muka dulu dengan pembersih muka, keringkan
- Celupkan kuas kecil atau kapas ke dalam mangkuk berisi jus wortel segar dan gunakan untuk mengoleskan jus ke seluruh wajah.
Biarkan di wajah sampai benar-benar kering. Bilas bersih sesudahnya. (*)
Artikel ini telah tayang di GridHEALTH dengan judul "Mudah dan Cepat, Begini Cara Menghilangkan Jerawat dengan Jus Wortel"
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR