Nakita.id - Moms tentu sudah tidak asing lagi dengan Natasha Wilona.
Kehidupan Natasha Wilona seolah tak pernah lepas dari sorotan publik.
Kariernya di dunia hiburan tentu tak perlu diragukan lagi.
Natasha Wilona selalu laris manis untuk membintangi berbagai judul sinetron dan film.
Nama Natasha Wilona memang selalu menyita perhatian publik.
Apa yang dikerjakannya pun kerap menuai perhatian.
Natasha Wilona diketahui sering membagikan kegiatan sehari-harinya melalui instagram pribadinya.
Salah satunya, artis kelahiran 15 Desember 1998 itu sering membagikan momen liburan atau traveling ke berbagai tempat.
"Vacation mode : Activated," tulis Natasha Wilona melalui akun instagram pribadinya @natashawilona12.
Tahukah Moms, jika ada banyak manfaat traveling seperti yang dilakukan Natasha Wilona.
Melansir traveldailynews, inilah beberapa manfaat bepergian yang bisa didapatkan.
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR