Nakita.id - Moms sedang mencari resep MPASI untuk Si Kecil?
Mencari resep MPASI untuk Si Kecil memang tidak semudah yang dibayangkan.
Sebab, Moms harus pintar saat menentukan menu yang bermanfaat untuk memenuhi gizi Si Kecil.
Selain memenuhi asupan gizi, ada segudang manfaat lain dari pemberian MPASI untuk Si Kecil.
Salah satunya dapat membantu tumbuh kembang Si Kecil.
Apabila Moms sedang bingung resep MPASI apa yang cocok untuk di konsumsi Si Kecil, Nakita sarankan untuk membuatkan Si Kecil sup kentang.
Sup kentang merupakan jenis makanan yang bahan dan cara pembuatannya sangat mudah ditemukan sekaligus dilakukan di rumah.
Apalagi ada banyak nutrisi dari sup kentang yang bisa didapatkan Si Kecil.
Kentang merupakan salah satu bahan makanan yang direkomendasikan saat masa MPASI.
Baca Juga: Resep MPASI Bubur Padat Ricotta untuk Bayi Usia di Atas 8 Bulan Enak dan Bikin Si Kecil Ketagihan
Alasannya, karena kentang mengandung berbagai vitamin dan mineral yang tinggi seperti vitamin C, B6, magnesium, fosfor, kalium, folat hingga niasin.
Untuk mendapatkan tekstur yang lunak dari kentang juga sangat mudah.
Penulis | : | Geralda Talitha |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR