Nakita.id – Hari Kemerdekaan Republik Indonesia diselenggarakan setiap tahunnya.
Setiap tanggal 17 Agustus hari kemerdekaan Republik Indonesia dirayakan secara meriah.
Sudah jadi tradisi secara turun temurun untuk meramaikan hari bersejarah ini.
Berbagai macam kegiatan pun diselenggarakan untuk memaknai hari kemerdekaan.
Salah satunya adalah lomba 17 Agustusan.
Lomba-lomba 17 Agustusan memang selalu dinantikan oleh masyarakat.
Beberapa lomba yang sering diakan seperti lomba makan kerupuk, lomba balap karung, tarik tambang hingga panjat pinang.
Tentu saja perlombaan ini sangat seru dan menyenangkan, terutama bagi anak-anak.
Dilansir dari berbagai sumber rupanya manfaat seperti ini akan diperoleh jika anak mengikuti lomba 17 Agustus.
Baca Juga: Filosofi dan Visualisasi Logo Hari Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 2022 ke-77, Mengandung Arti Ini
Menstimulasi kecerdasan dan motorik anak
Manfaat anak ikut lomba adalah dapat menstrimulasi kecerdasan dan motorik anak.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR