Nakita.id - Masih bingung memberi nama bayi laki-laki yang lahir pada 17 Agustus?
Cari inspirasinya di sini saja.
Selamat ya Moms dan Dads anak kalian lahir di hari yang istimewa, yaitu Hari Kemerdekaan Indonesia.
Momen ini tentu sangat langka, dan seharusnya Moms dan Dada mengabadikannya dengan memberikan nama yang unik pada anak.
Untuk anak laki-laki, Nakita punya sederet ide nama bayi laki-laki yang lahir pada 17 Agustus 2022.
Dijamin unik dan jarang ada yang memiliki.
Dibalik itu juga, ide nama laki-laki ini bermakna, ada doa yang terselip di sana.
Jadi dengan begitu Moms dan Dads bisa memberikan nama unik tapi juga ada maknanya.
Dan Moms juga bisa mengabadikan dan mengingat kalau anak Moms lahir di hari istimewa yaitu saat Indonesia merdeka ke-77 tahun.
Segera catat idenya agar besok bisa langsung memberikan nama pada bayi laki-laki Moms.
Mengutip dari Parenting First Cry, berikut ide nama bayi laki-laki yang lahir pada 17 Agustus.
Baca Juga: Kumpulan Nama Bayi Laki-Laki Indonesia Penuh dengan Makna Baik
Ide nama bayi laki-laki yang lahir pada 17 Agustus
1. Karim Bilal Agustinus : Bayi laki laki yang lahir dibulan Agustus, berhati mulia dan selalu menjadi pilihan yang terbaik
Karim : mulia
Bilal : yang terpilih
Agustinus :Nama Lelaki Yang Lahir Pada Bulan Agustus
2. Rida Yunus Casildo : Anak laki laki muda yang memiliki sifat setia seperti burung merpati dan mampu mengharumkna nama keluarganya
Rida : Harum
Yunus : burung merpati
Casildo : anak muda yang membawa tombak
3. Ghaffar Nabil Qadafi : Laki laki yang memiliki pemikian tajam layaknya pedang, mahir dalam segala dan selalu memaafkan
Ghaffar : Yang Maha Pengampun
Baca Juga: Inspirasi Nama Bayi Laki-laki Islami Lahir di Bulan Muharram, Penuh Kemuliaan untuk Si Kecil
Nabil : Cerdik. Mahir
Qadafi : pedang islam
4. Isa Samman Usamah : Lelaki yang gagah pemberani seperti singa, yang memiliki sifat wirausahawan serta selalu menjadikan Tuhan sebagai penyelamatnya
Isa : Tuhan adalah penyelamatku
Samman : pedagang kelontong
Usamah : seperti seekor singa
5. Tamir Jimell Agustian : Anak pria berwajah tampan,gagah pemberani serta kokoh seperti pohon, yang lahir di bulan Agustus dengan selamat,
Tamir : pohon
Jimell : tampan
Agustian : Lahir di Bulan Agustus dengan selamat, Lelaki pemberani
Baca Juga: Inspirasi Nama Bayi Laki-Laki Islami Awalan Muhammad, yang Penuh Dengan Makna Baik!
6. Alfarezel Bahir Ginanjar : Anak cowo yang memiliki wajah tampan mempesona dan selalu melakukan kebaikan yang sempurna untuk meraih pahala dari Allah
Alfarezel : Kebaikan yang sempurna
Bahir : brilian, mempesona
Ginanjar : Pahala
7. Godwin Zhafar Aqmar : Anak laki laki yang dianugerahi kecerdasan cemerlang oleh Tuhan untuk mencapai sebuah kemenangan
Godwin : Sahabat Tuhan
Zhafar : Kemenangan
Aqmar : Cemerlang, cerdas
8. Kairo Agus Rashad : Bayi lelaki yang lahir dibulan Agustus dengan selamat, dan kelak akan menjadi penasihat yang bijaksana
Kairo : Ibukota Mesir
Agus : Lahir di Bulan Agustus dengan selamat
Rashad : penasihat yang bijaksana
9. Amar Ibrahim Agustadi : Lelaki pemberani yang lahir pada bulan Agustus dengan selamat yang bersemangat dalam mencapai kesuksesan dan ikut serta membangun bangsa
Amar : pembangun, bersemangat
Ibrahim : ayah dari banyak bangsa
Agustadi : lahir di Bulan Agustus dengan selamat, lelaki pemberani
10. Atif Jazib Sahasika : Anak pria berwajah tampan dan gagah pemberani yang penuh perhatian dan mampu menarik hati
Atif : penuh perhatian
Jazib : Tampan
Sahasika : Pemberani
11. Jana Falah Danindra : Lelaki yang diterangi cahaya keberuntungan oleh Tuhan dan dianugerahi kesuksesan dalam hidupnya
Jana : Terang
Falah : Sukses, beruntung, jaya
Baca Juga: Rekomendasi Terlengkap Nama Bayi Laki-laki Modern dari Huruf A-Z, Penuh dengan Makna
Danindra : Penguasa hari
12. Rayhan Fakih Austin : Anak cowo yang lahir dibulan Agustus dengan penuh keagungan dan kemuliaan, yang kelak akan menjadi penghafal Al-quran dan dicintai Allah
Rayhan : dicintai oleh Tuhan
Fakih : pemikir, pembaca Al-Qur’an
Austin : agung, mulia, Agustus
13. Husni Kalin Awstin : Bayi laki laki yang lahir di Bulan Agustus dengan penuh kemuliaan hati, berwajah tampan indah dan sebagai teman yang baik
Husni : Indah
Kalin : teman
Awstin : agung, mulia, Agustus
14. Agam Altezza Octaviano : Lelaki gagah berani yang penuh dengan keagungan dan kemuliaan, serta memiliki delapan sifat yang sangat baik
Agam : Besar, gagah, kuat
Baca Juga: 6 Inspirasi Nama Bayi Laki-laki dari Nama Pahlawan Nasional Kemerdekaan Indonesia
Altezza : Mulia, agungOctaviano : kedelapan
15. Imran Rahman Zahid : Anak laki laki yang sangat welas asih, selalu meninggalkan sifat egoisnya serta penuh dengan kenyamanan
Imran : nyaman
Rahman : welas asih
Zahid : asketik, meninggalkan egoisme
16. Muhammad Satya : Lelaki yang selalu berdoa dengan baik dan khusyuk serta menjadi hamba Allah yg setia
Muhammad : Berdoa dengan baik
Satya : Setia, loyal
17. Justin Achazia Adley : Seorang raja yang sangat bijaksana dan selalu berlaku adil kepdasa setiap rakyatnya
Justin : Adil, sama rata
Achazia : Raja
Adley : Bijaksana
18. Agus Mahasura Fathan : Anak laki-laki yang lahir selamat dibulan agustus yang berjuang di jalan Allah untuk mencapai kemenangan
Agus : lahir di bulan Agustus dengan selamat
Mahasura : Pejuang besar
Fathan : Kemenangan
19. Lais Labib Khuwailid : Bayi laki laki yang gagah berani, memiliki kecerdikan yang luar biasa dan selalu mendekatkan diri kepada Tuhan yang kekal
Lais : Berani
Labib : Cerdik, munasabah
Khuwailid : Kekal
20. Ghaisan Ausstin Altamis : Bayi lelaki yg berjiwa ksatria, memiliki paras rupawan dan mendapat kemuliaan dari Allah yang lahirnya dibulan Agustus dengan selamat.
Ghaisan : Gagah, rupawan
Ausstin : bayi laki laki agung dan mulia yang lahir pada bulan Agustus
Altamis : Panglima
21. Riza Mahanta Pranaja : Putra raja yang gagah pemberani serta perkasa yang kelak akan menjadi raja yang bijaksana dan adil
Riza : Putra raja
Mahanta : Pria perkasa
Pranaja : Anak laki-laki
22. Lamont Shawwan Austin : Bayi lelaki yang lahir pada bulan Agustus dengan penuh keagungan dan kemuliaan, ahli dalam hukum dan selalu mampu menjaga dirinya
Lamont : Ahli hukum
Shawwan : Yang menjaga diri
Austin : agung, mulia, Agustus
23. Darka Agustian Pramudana : Anak cowo pertama yang kaya raya yang lahir dibulan Agustus dengan selamat serta pembawa ketenangan dan cinta damai
Darka : Cinta damai
Agustian : lahir di bulan Agustus dengan selamat
Pramudana : Melahirkan Anak Pertama Yang Kaya
24. Maula Zainul Shohan : Pria bermahkota yang tampan rupawan seperti perhiasan dan memiliki hati yang sangat mulia
Maula : Mahkota
Zain : Perhiasan, mahkota
Shohan : Rupawan, tampan
25. Shyam Abdul Ghaffar : Laki-laki yang sudah terlepas dari jalan yang gelap, dan menjadi hamba Allah Yang Maha Pengampun
Shyam : hitam, gelap
Abdul : Hamba
Ghaffar : Yang Maha Pengampun.
Baca Juga: Inspirasi Nama Bayi Laki-laki 3 Kata dari Bahasa Arab, Bermakna dan Menjadi Doa Baik untuk Si Kecil
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR