Sudah memiliki gambaran, hanya saja Titi belum tahu ke depannya akan seperti apa.
"Cuma nggak tau deh, dia sih kayaknya terserah aku ya," jelasnya.
Titi Kamal mengaku tidak melakukan program kehamilan melainkan menyerahkan segalanya kepada Tuhan.
Meski memiliki keinginan ingin mempunyai anak ketiga, Christian Sugiono secara tidak langsung mengatakan hal sebaliknya.
Menurut Tian, sapaan akrabnya, dia merasa senang memiliki dua anak.
"Soalnya sih suami udah bilang 'Kok kayaknya udah rame ya', gitu,” tutur Titi.
"Kayaknya dia senengnya pas dua aja gitu," imbuhnya.
Selain itu, wanita berusia 40 tahun tersebut juga membagikan ceritanya saat kehamilannya tak berkembang di masa pandemi.
Hal tersebut juga menjadi pertimbangan Titi untuk menunda kehamilan di masa pandemi.
"Cuma waktu awal pandemi kan sempet hamil, tapi ternyata nggak berkembang," terang Titi
"Sejak itu waktu pandemi heboh-hebohnya, aku nggak berani keluar rumah. Enggak berani ke rumah sakit segala macem, jadi ya udah deh nggak dulu lagi," imbuhnya.
Baca Juga: Mengenal Sosok Yakub Hasibuan, Anak Otto Hasibuan yang Telah Resmi Melamar Artis Cantik Jessica Mila
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |