Tanaman ini bisa meracuni hewan atau manusia apabila bunga tersebut dimakan dan dicerna.
2. Oleander
Hanya mengonsumsi sebagian kecil seperti daun atau bunga bisa berakibat fatal.
Gejala keracunan yang bisa ditimbulkan adalah mengantuk, detak jantung melambat, dan gemetar.
3. Rhododendron Azalea
Bunga-bunga berwarna merah muda ini terlihat sangat cantik.
Apalagi bila bunga tersebut terlihat rimbun dan subur.
Namun, dibalik keindahan itu ada bahaya yang mengintai.
Bila mengonsumsi sedikit bunga atau daun bisa menyebabkan sakit perut, kesulitan bernapas, kelumpuhan, koma, bahkan kematian.
4. Philodendron
Tanaman ini biasa digunakan sebagai penghias indoor ruangan.
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR