Nakita.id - Inspirasi nama bayi bisa datang dari unsur agama atau kepercayaan yang dianut kedua orang tua.
Misalnya nama bayi perempuan kristen yang mengandung makna baik akan tuhan.
Nama bayi perempuan 2 kata biasanya banyak dipilih karena simpel.
Moms dan Dads bisa memberikan nama yang indah ini untuk Si Kecil.
Merangkum dari berbagai sumber, berikut inspirasi nama bayi perempuan kristen yang modern.
Terdiri dari 2 kata dengan awalan huruf A sampai E.
1. Alta Chloe
Anak yang berbunga seperti Bunda Maria yang mulia.
Alta : Mulia, Maria, bunda dari Yesus
Chloe : Berbunga
2. Aamber Celia
Baca Juga: Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Kristen yang Artinya Pembawa Kedamaian Inisial A-Z
Anak yang menyerupai permata yang ada di surga
Aamber: Menyerupai permata.
Celia: Surgawi, ilahi.
3. Bianca Analisia
Anak yang putih, bersih, suci, dan dimuliakan tuhan
Bianca: Putih, bersih, suci.
Analisia: Dimuliakan Tuhan
4. Belinda Emsley
Anak cantik yang merupakan hadiah dari tuhan
Belinda: Cantik
Emsley : Hadiah dari Tuhan
Baca Juga: Rekomendasi Nama Bayi Perempuan 3 Kata Bermakna Pembawa Keberuntungan
5. Callysta Nathania
Anak yang memiliki kecantikan luar biasa pemberian tuhan
Callysta: Kecantikan yang luar biasa
Nathania: Pemberian Tuhan
6. Carissa Darra
Seorang tuan putri yang anggun
Carissa: Anggun
Darra: Tuan putri
7. Dalia Andreana
Perempuan bagaikan dahan besar dan kuat dan kokoh
Dalia: Dahan besar
Baca Juga: 25 Rangkaian Nama Bayi Perempuan Modern 3 Kata, Awalan Huruf A-D Lengkap dengan Artinya
Andreana: Kuat
8. Dhia Amadora
Perempuan yang bercahaya sebagai tanda dari tuhan
Dhia: Sinar, cahaya
Amadora: Tanda dari Tuhan
9. Estella Naava
Perempuan yang cantik seperti bintang
Estella: Bintang
Naava: Bahasa Ibrani untuk cantik
Nah Moms, itulah beberapa nama bayi perempuan kristen yang modern terdiri dari 2 kata dari huruf A sampai E.
Semoga menjadi inspirasi untuk nama Si Kecil yang baru lahir.
Baca Juga: 10 Nama Bayi Perempuan Kristen yang Berarti Anugerah Tuhan, Bisa Moms and Dads Pilih untuk Si Kecil
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR