Sebab, Nakita punya beberapa rekomendasi obat bentol merah pada bayi.
Menariknya lagi, obat bentol merah ini menggunakan bahan alami lo, sehingga lebih aman untuk Si Kecil.
Melansir dari Parenting Firstcry, berikut ini obat bentol merah pada bayi dari bahan alami.
Mentimun memiliki sifat mendinginkan dan menghidrasi yang menenangkan rasa gatal atau terbakar dan melembapkan kulit Si Kecil.
Untuk menghilangkan gatal dan bentol merah pada bayi, Moms bisa mengoleskan irisan mentimun atau pasta mentimun langsung ke kulit Si Kecil.
Namun, pastikan untuk tidak menggosok irisan atau pasta timun ya, Moms.
Cukup tekan dengan lembut pada kulit bayi. Lalu, seka sisa timun dengan handuk lembut yang direndam dalam air dingin.
Pasta ketumbar juga bisa dioleskan ke area yang bentol pada kulit bayi.
Moms dapat mencoba obat ini sebelum memandikan Si Kecil.
Simpan pasta selama sekitar 5 hingga 10 menit, kemudian mandikan bayi dengan air hangat.
Campur tepung gram (besan) dengan sedikit air dan buat pasta halus.
Baca Juga: Obat Bayi Ala Rumahan yang Aman Digunakan dan Bebas Kimia!
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR