Nakita.id – Nama bayi laki-laki dari bahasa Latin, ini dia beberapa rekomendasinya.
Mencari nama anak memang tidak mudah, apalagi jika Moms menginginkan nama bayi laki-laki dari bahasa Latin.
Selain bahasanya yang asing, sumber pencarian nama bayi laki-laki dari bahasa Latin juga mungkin tidak sebanyak yang lainnya.
Namun, Moms tak perlu bingung.
Nakita punya beberapa rekomendasi nama bayi laki-laki dari bahasa Latin.
Tak hanya rekomendasi nama untuk Si Kecil, Nakita juga menyertakan arti dari nama tersebut.
Dengan begitu, Moms tidak lagi repot dan tinggal mencari yang cocok untuk jagoan kecil.
Yuk, dicatat Moms!
Melansir dari Name Berry dan Mom Junction, berikut ini beberapa nama bayi laki-laki dari bahasa Latin.
1. Alejandro
Arti: Penjaga umat manusia.
Baca Juga: Kumpulan Lengkap Nama Bayi Laki-laki 3 Kata Beserta Arti, Bermakna Gagah dan Pemberani
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR