Cara Menjaga Kebersihan Meja
Sebenarnya, tak perlu repot membersihkan noda air pun bisa, lo.
Moms hanya perlu untuk menjaga kebersihan meja di rumah agar tak mendapatkan noda air.
Bagaimana caranya, ya?
Triknya adalah buat meja tetap kering.
Artinya, jika memang Moms melihat ada noda air pada meja, langsung bersihkan.
Sisa air yang terlalu lama ada di meja hanya akan memicu munculnya noda air.
Hal inilah yang mungkin belum terlalu banyak orang mengetahui.
Selain menggunakan mayones, sebenarnya Moms juga bisa menggunakan bahan dapur lainnya.
Cuka bisa menjadi bahan dapur yang ampuh untuk mengatasi masalah tersebut.
Selamat mencoba, Moms.
Source | : | Kompas,The Spruce Eats |
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR