Nama bayi perempuan Alessia memiliki arti pembela manusia.
Audrey berasal dari Bahasa Inggris kuno yang memiliki arti kekuatan mulia.
Meski ini merupakan nama tradisional di Inggris, namun nama ini cocok untuk anak masa kini.
Briana merupakan versi feminine dari Brian.
Nama Briana memiliki arti kuat, berbudi luhur, dan terhormat.
Nama Bridget merupakan variasi Bahasa Inggris dari nama Brighid.
Bridget memiliki arti seseorang yang kuat atau yang ditinggikan.
Belisama merupakan nama Galia kuno yang berarti kuat atau hari yang cerah.
Di Galia dan Inggris kuno, Galia dikaitkan dengan api, cahaya, danau, dan sungai.
Carla merupakan nama yang berasal dari Bahasa Jerman ayang memiliki arti prajurit.
Nama Carla sempat sangat popular di AS pada pertengahan 1960-an.
Baca Juga: Kumpulan Lengkap Nama Bayi Perempuan Modern 3 Kata Beserta Arti
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR