Asalkan, pastikan pengeluaran untuk memanjakan diri tidak banyak berdampak pada pengeluaran bulanan. Sesekali memanjakan diri jadi bagian dari mengatur gaji per bulan untuk kebutuhan sehari-hari
Sesekali memanjakan diri bisa membantu Moms dan Dads untuk menyadari betapa memuaskannya bila seseorang mencapai tujuan keuangannya.
Moms dan Dads bisa memulai investasi dari hal kecil.
Bagi pemula bisa memilih investasi yang sederhana, terjangkau, dan minim risiko.
Sangat penting bagi seseorang memiliki dana dadurat. Sebaiknya seseorang memiliki dana darurat 12 kali dari pengeluaran bulanan.
Dana darurat digunakan untuk hal-hal yang tidak terduga. Moms bisa memulai mengumpulkan dana darurat dengan menyisihkan uang setiap harinya.
Melansir Kompas, untuk presentase pengeluaran bisa sebagai berikut:
- 40 persen untuk kebutuhan sehari-hari.
- 30 persen untuk membayar iuran atau cicilan.
- 20 persen untuk masa depan (dana darurat, investasi, asuransi).
- 10 persen untuk kebaikan (donasi, sedekah, memberikan uang ke orangtua, dan sebagainya).
Baca Juga: Apa Bisa Beli Rumah dengan Gaji UMR? Simak Tips Mengatur Keuangan dari Financial Planner Berikut Ini
BERITA POPULER: Cara Daftar PKH yang Cair November 2024 hingga Alasan Andre Taulany Gugat Cerai Istri
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR