Nakita.id - Pada modul Geografi kelas XI KD 3.3 dan 4.3, dibahas mengenai jenis sumber daya kelautan.
Peserta didik diharapkan memahami pengertian serta jenis sumber daya kelautan yang ada di Indonesia.
Diharapkan, peserta didik bisa mengatur penggunaan sumber daya kelautan dalam kehidupan sehari-hari.
Indonesia merupakan negara maritim, sepatutnya kita memanfaatkannya.
Bukan cuma hamparan air laut yang asin, di sana kita bisa eksplorasi sumber dayanya agar menjadi keuntungan untuk negara.
Tapi, bagaimana caranya?
Pertama, harus tahu dulu beberapa jenis sumber daya kelautan yang bisa dimanfaatkan.
Indonesia memiliki laut dengan potensi sumber daya kelautan yang sangat kaya.
Sumber daya laut adalah unsur hayati dan nonhayati yang terdapat di wilayah laut.
Potensi sumberdaya laut Indonesia tidak hanya berupa ikan, tetapi juga yang berada di bawah permukaan laut.
Indonesia memiliki potensi sumber daya perikanan yang sangat baik dari segi jumlah dan keanekaragamannya.
Baca Juga: Materi Sumber Daya Alam yang Dapat Diperbaharui Pada modul Geografi kelas XI KD 3.3 dan 4.3
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR