Untuk makanan mausia dan hewan, sebaiknya disimpan dengan baik dan rapat supaya tidak terpapar kecoak.
Sedangkan barang-barang lain seperti kain atau kertas bisa disimpan di wadah tertutup atau rutin dibersihkan setiap hari.
Rumah yang kotor jadi tempat yang disukai kecoak.
Penting untuk Moms dan Dads rutin membersihkan rumah setiap hari.
Berikut beberapa tips menjaga kebersihan rumah supaya bebas kecoak:
-Buang sampah segera setelah penuh
-Bersihkan remah-remah dan tumpahan segera
-Bersihkan lemak dan noda makanan lainnya
-Setelah makan segera cuci piring dan disimpan
-Sapu, vakum, dan pel lantai secara teratur
Rumah berantakan bisa jadi sarang kecoak yang baik.
Baca Juga: Kecoak Jadi Betah di Rumah dan Susah Diusir Bila Kondisi Rumah Seperti Berikut Ini
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR