5. Mengucapkan terima kasih kepada pihak-pihak tertentu yang telah membantu atau berperan dalam karya tulis tersebut
6. Menyebutkan nama kota, tanggal, bulan, tahun, dan nama lengkap beserta tanda tangan penulis di akhir kata pengantar
7. Memberikan harapan untuk keberlanjutan karya tulis
8. Menampilkan manfaat dari karya tulis tersebut dan memberikan ruang bagi pembaca untuk memberikan kritik dan saran
Struktur Kata Pengantar
1. Pembuka
Bagian pembuka biasanya cukup terdiri dari dua atau tiga paragraf saja.
Jangan sampai bagian pembuka terlalu panjang karena akan membuat siapapun yang membacanya menjadi mudah bosan.
Biasanya, bagian pembuka berisi ucapan syukur dan terimakasih pada siapapun yang membantu membuat laporan tersebut.
2. Isi
Dalam isi, Moms bisa langsung menjelaskan apa isi secara keseluruhan dari laporan tersebut.
Baca Juga: Jangan Salah lagi! Begini Cara Menulis Kata Pengantar Pada Karya Ilmiah
Source | : | Gramedia.com |
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR