Maka Adiba Maulida Badriya adalah Kelahiran seseorang yang memiliki karakter dan tata krama luar biasa di bawah sinar bulan purnama.
Humaira memiliki arti kemerahan.
Lain halnya dengan nama Kaluna yang berarti tidak ada yang lain.
Jika digabung, Humaira Adiba Kaluna memiliki arti orang yang terlahir kemerahan yang memiliki karakter dan tata krama yang luar biasa dan tidak ada yang lain.
Dalam bahasa Arab, Rabani memiliki arti berkenaan dengan Tuhan.
Untuk Adiba sendiri adalah nama yang berarti sopan dalam bahasa Arab.
Sementara Intishar memiliki arti kemenangan dalam bahasa Islami.
Maka bila digabungkan, Rabani Adiba Intishar adalah nama yang berarti orang yang berkenaan dengan Tuhan, sopan dan diliputi dengan kemenangan.
Dalam bahasa Arab, Maheera adalah nama yang berarti berkemampuan.
Sementara untuk Driya adalah nama yang berarti cahaya, berseri
Bila digabung, maka Maheera Driya Adiba adalah nama yang berarti orang yang terampil, bercahaya dan santun.
Baca Juga: Kumpulan Nama Bayi Perempuan Jawa Beserta Arti dan Rangkaian Nama Panjang
Penulis | : | Geralda Talitha |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR