- Carilah posisi nyaman dalam menyusui
- Menyusui sesering mungkin dengan porsi sedikit bisa membantu mencegah bayi terlalu kenyang.
- Membuat bayi sendawa supaya bayi bisa lega setelah menyusui.
Bila bayi terlalu banyak muntah, maka harus waspada karena bisa menyebabkan dehidrasi.
Bayi yang terus muntah bisa berdampak pada penurunan berat badan bayi.
Sehingga, sebaiknya Moms dan Dads segera menawarkan susu setelah bayi muntah.
Ini untuk mencegah bayi alami dehidrasi.
Pemberian cairan setelah muntah kadang-kadang bahkan dapat membantu meredakan mual bayi.
Mulai dengan berikan sedikit susu untuk melihat apakah bayi akan muntah lagi.
Jika Si Kecil berusia minimal 6 blan dan tidak mau menyusu setelah muntah beberapa kali, maka beri bayi air dalam botol atau dengan cara diberi pakai sendok.
Ini sebagai upaya mencegah dehidrasi pada anak.
Baca Juga: Obat Bayi Muntah dari Bahan Alami, Bisa Racik Sendiri di Rumah
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR