Nakita.id - Dijamin ampuh, berikut cara menghilangkan karang gigi yang sudah kecokelatan.
Cara menghilangkan karang gigi yang paling mudah adalah dengan pergi ke dokter.
Tapi cara menghilangkan gigi di dokter tentu saja membutuhkan banyak biaya.
Karang gigi merupakan salah satu permasalahan yang kerap kali membuat banyak orang cemas.
Karena keberadaan karang gigi ini tentu saja tidak diinginkan oleh siapapun.
Pasalnya, keberadaan karang gigi bisa membuat penampilan terganggu.
Akibat adanya karang, gigi pun bisa berubah warna menjadi kecokelatan atau bahkan hitam.
Hal tersebutlah yang membuat banyak orang tidak percaya diri ketika memiliki karang gigi.
Belum lagi ketika harus tersenyum di depan lawan bicara, tentu saja Moms yang memiliki karang gigi akan merasa tidak nyaman.
Bukan hanya bisa mengganggu penampilan, karang gigi juga bisa membuat mulut menjadi bau.
Ketika Moms mengalami bau mulut tentu saja orang-orang di sekitar akan merasa tidak nyaman.
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR