Kerongkongan dirancang untuk menjadi jalan bagi makanan dari mulut ke perut.
Dengan adanya asam lambung, ada aliran mundur atau partikel yang tidak dimaksudkan untuk tinggal di kerongkongan.
Jika tidak diobati, bakteri dapat tumbuh di dinding kerongkongan, yang menyebabkan bau mulut.
Ada beberapa tanda bakteri di tenggorokan.
Seperti iritasi, gatal, dan sensasi kesemutan.
Jadi, hati-hati ya, Moms!
Jika Moms mengalami bau mulut karena asam lambung, jangan panik dulu.
Sebab, bau mulut bisa hilang dalam waktu seminggu hingga tiga minggu, tergantung pada perawatan yang dilakukan.
Melansir dari Gastro Center New Jersey, berikut ini beberapa cara menghilangkan bau mulut karena asam lambung.
Selalu sediakan segelas air kapan pun dan di mana pun Moms berada.
Minum banyak air berfungsi untuk mengencerkan asam lambung sebanyak mungkin.
Baca Juga: Menghilangkan Bau Mulut pada Anak dengan Perawatan Rumahan, Salah Satunya Cukup Minum Air Putih
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR