- Melatonin hilang
- Setiap helai menjadi tebal karena adanya pembengkakan
- Kekeringan dan kerapuhan
- Rentan terhadap sinar UV
Sebaiknya, Moms mencuci rambut seminimal mungkin setelah bleaching.
Setelah rambut dibleaching, tidak perlu dikeramas setiap hari.
Untuk melembutkan wambut, gunakan masker atau kondisioner.
Penting untuk menggunakan produk perawatan khusus bleaching.
Gunakan sampo khusus pengawet warna.
Gunakan juga kondisioner khusus pengawet warna.
Sebaiknya kurangi penggunaan catok, pengering, dan sebagainya yang menyebabkan panas.
Baca Juga: Air Kelapa vs Air Bekas Cucian Beras, Mana yang Lebih Baik untuk Perawatan Rambut?
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR