Nakita.id - Salah satu tanda anak cacingan adalah badan kurus.
Badan kurus sendiri memang merupakan salah satu tanda anak cacingan yang terlihat jelas.
Namun, selain badan kurus, ada beberapa tanda anak cacingan lainnya yang juga perlu Moms ketahui.
Mulai dari terlihat lesu, tidak nafsu makan, sering sakit perut, sulit tidur, dan masih banyak lagi.
Mengutip laman resmi WHO, cacingan dapat terjadi ketika telur atau larva cacing masuk ke dalam tubuh anak.
Baik melalui air saat mandi, makanan, minuman, maupun kotoran yang menempel pada permukaan benda.
Jika masuk melalui mulut, maka telur cacing dapat berkembang dalam usus anak, kemudian menjadi parasit yang menyerap nutrisi dari makanan yang dikonsumsi anak.
Dampak panjangnya jelas tidak main-main, Moms.
Anak bisa mengalami stunting akibat cacingan itu sendiri.
Maka dari itu, Moms sebaiknya tak boleh menganggap remeh cacingan pada anak ini.
Lantas, bagaimana cara menangani anak cacingan yang menyebabkan kekurusan ini?
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR