Air rebusan daun salam juga dapat mengurangi tekanan darah dan meningkatkan sirkulasi.
Bahkan, kadar kolesterol jahat dalam tubuh juga akan menurun dengan rutin minum air rebusan daun salam.
3. Mengobati batuk
Minum air rebusan daun salam dan menghirup uapnya dapat membantu menyembuhkan batuk dan masalah pernapasan.
Dapat juga menyembuhkan pilek bahkan flu.
4. Melunturkan lemak tubuh
Kombinasi kayu manis dan daun salam merupakan minuman yang cepat menurunkan berat badan.
Senyawa aktif dalam daun salam dapat mengempiskan perut, melawan penumpukan gas dan mengurangi kambuhnya gangguan pencernaan.
Caranya dengan merebus 3 gelas air dan menambahkan 10 lembar daun salam ke dalamnya.
Rebus hingga air menguap dan hanya menyisakan segelas air daun salam.
Yuk Moms, coba!
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR