Namun karena kandungan hormon sintetik di dalamnya, tidak sedikit pengguna KB suntik yang mengalami flek.
Hormon yang tidak seimbang juga bisa menyebabkan telat haid dan keluar flek cokelat.
Misalnga akibat pengaruh stres atau kelelahan karena beraktifitas berat.
Berikut hal-hal yang bisa Moms lakukan saat mengalami flek cokelat karena telat haid.
- Memperbanyak istirahat, jangan dulu terlalu stres dan terlalu lelah beraktifitas
- Rajin berolahraga dan bermeditasi agar pikiran tenang
- Jangan berlebihan mengonsumsi makanan ultra proses.
Makanan ultra proses adalah racikan dari berbagai bahan industri, seperti pengemulsi, pengental, dan perasa buatan.
- Perbanyak makan buah dan sayur-sayuran
- Hindari minum sembarang obat dan jamu-jamuan
Nah, Moms itulah beberapa penyebab munculnya flek karena telat haid.
Baca Juga: Cara Mengatasi Telat Haid dan Perut Kram Selain Harus Minum Obat
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR