Nakita.id - Apakah Moms dan Dads sudah menentukan nama bayi laki-laki untuk sang buah hati?
Ada berbagai inspirasi nama bayi, misalnya nama yang lekat dengan unsur agama.
Berikut nama bayi laki-laki modern Kristen yang terdiri dari 2-3 kata.
Simak juga arti namanya yang indah dan gagah untuk anak laki-laki.
Nama ini memiliki arti laki-laki pejuang
Adam: Anak laki-laki
Carolus: Pejuang, ksatria
Nama ini memiliki arti raja yang diberkati dan dicintai Tuhan
Hizkia: Raja
Benedict: Diberkati
Theophilus: Dicintai Tuhan
Baca Juga: 24 Inspirasi Nama Bayi Laki-laki Islami Jawa Lengkap dengan Artinya
Nama ini memiliki arti sang juara dari yang mendapat keagungan Tuhan namun tetap rendah hati
Kendrick: Sang juara
Hans: Keagungan Tuhan
Jordan: Rendah hati
Nama ini memiliki arti laki-laki yang memiliki semangat yang berkobar untuk membawa kabar gembira
Ignasius: Semangat yang berkobar
Paul: Pembawa kabar gembira
Nama ini memiliki arti laki-laki pilihan Tuhan yang tampan dan pemberani
Daniel: yang dipilih Tuhan
Kenneth: Tampan
Leonardus: Pemberani
Baca Juga: Rekomendasi Nama Bayi Laki-laki dari Bahasa Prancis Beserta Maknanya
Nama ini memiliki arti laki-laki bijaksana yang bercahaya dan mendapat berkah Tuhan
Alfred: Penasihat yang bijaksana
Edzhar: yang bercahaya
Johan: berkah Tuhan
Nama ini memiliki arti laki-laki yang diberkati oleh kekuatan Tuhan
Cedric: Diberkati
Gevariel: Kekuatan Tuhan
Nama ini memiliki arti laki-laki yang dipilih Tuhan dan mendapat kekuatan dari Tuhan.
Samuel: Laki-laki pilihan tuhan
Uzziah: kekuatan dari Tuhan
Nah Moms, itulah beberapa inspirasi nama bayi laki-laki Kristen 2-3 kata dan artinya.
Baca Juga: 10+ Inspirasi Nama Bayi Laki-laki Kembar, dengan Arti Unik dan Modern
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR