Nakita.id - Sudahkah Moms mempersiapkan nama untuk bayi laki- laki yang sebentar lagi akan lahir?
Yuk, ketahui deretan inspirasi nama bayi laki- laki Islami modern dengan awalan A hingga D.
Pemberian nama mencakup berbagai macam aspek. Religi menjadi salah satunya.
Di Indonesia, pemberian nama sesuai dengan identitas agama menjadi salah satu hal yang cukup populer.
Bagi Moms dan Dads yang beragama Islam, ini dia sederet inspirasi nama bayi laki- laki Islam dengan nuansa modern.
1. Aabdar: cerah
2. Aafa: pemaaf
3. Aazad: berdikari
4. Aalam: alam, bumi
5. Aahil: dalam keadaan baik
6. Abbas: singa
Baca Juga: 20 Ide Nama Bayi Laki-Laki Lahir Bulan Januari, Terbaru Lengkap dengan Arti
Source | : | Nriol.com |
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR