4. Minyak Esensial
Minyak esensial juga menjadi salah satu cara terbaik untuk mencegah nyamuk dan serangga lainnya masuk ke dalam rumah.
Berbagai minyak esensial yang bekerja dengan baik diantaranya cedarwood, kayu manis, lavender, minyak lemon eucalyptus, serai, & peppermint.
5. Air bawang putih
Lilin Citronella efektif untuk mengusir serangga, tetapi mereka bisa mahal.
Padahal Moms bisa mendapatkan efek serupa hanya dengan bahan yang lebih murah.
Caranya adalah bawang putih dengan air dan menyemprotkannya di dekat tempat yang banyak nyamuk.
Itulah tadi beberapa tips yang bisa dilakukan di rumah untuk mengusir nyamuk.
Mudah, bukan, Moms?
Tak hanya mengatasinya dengan bahan-bahan di atas ini, Moms juga wajib untuk jaga kebersihan.
Terutama di musim penghujan, pastikan tidak ada genangan air di sekitar rumah agar tak jadi sarang nyamuk.
Baca Juga: Tak Perlu Pakai Obat, Cara Mengusir Nyamuk dengan Bahan Alami Ternyata Mudah Banget
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR