Memasuki 6 bulan pertama beberapa orangtua ada yang ingin langsung mengenalkan makanan pokok seperti nasi untuk anak-anaknya.
Nah, Bubur Bayi Milna sangat cocok untuk dijadikanan makanan pendamping untuk sang buah hati.
Produk ini memiliki varian rasa beragam yaitu pisang stroberi, beras merah pisang, cah daging kacang polong, tim hati ayam bayam, serta sup ayam wortel labu.
Moms bisa berikan bubur bayi ini saat anak sudah berumur enam bulan ke atas.
Teksturnya yang lembut membuat bayi mudah menelannya Moms.
Rentang harga Bubur Bayi Milna adalah Rp1.200-Rp150.000
Moms pasti sudah tidak asing lagi ya dengan Neste Cerelac.
Brand satu ini bisa jadi pilihan Moms untuk memberikan MPASI terbaik bagi Si Kecil.
Produk ini diperkaya dengan zat besi, zink, vitamin A, dan vitamin C.
Dengan semua kandungan yang dimiliki, sudah pasti dapat membuat tumbuh kembang anak menjadi lebih maksimal.
Varian bubur yang tersedia mulai dari Cerelac Bubur Susu, Cerelac Ekonomis dan Bubur Cerelac Susu yang dijual mulai dari Rp2.000.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR