Konsultasi adalah salah satu tahap untuk menjalani program kehamilan.
Sesi ini berisi rangkaian pemeriksaan Moms dan Dads untuk menentukan program hamil yang tepat.
Dengan konsultasi, dapat diketahui apa saja yang dianggap menghambat kehamilan.
Dan lagi, dokter akan menjelaskan apa yang bisa dilakukan untuk mengatasi hambatan tersebut.
Konsultasi program hamil terdiri dari beberapa tahap.
Mulai dari wawancara untuk mengetahui masalah kesuburan hingga kualitas hubungan seksual.
Serta pemeriksaan kesehatan baik Moms atau Dads.
Konsultasi kehamilan ini direkomendasikan bagi pasangan yang sudah setahun melakukan hubungan seksual tanpa kontrasepsi tapi belum dikaruniai keturunan.
Tapi sesi ini juga tidak menutup kemungkinan bagi pasangan yang merencanakan kehamilan jauh-jauh hari.
Konsultasi ini bisa dilakukan di bidan, klinik, atau dokter kandungan.
Baca Juga: Tips yang Harus Moms Lakukan untuk Mempersiapkan Biaya Program Hamil
Biaya program hamil pun sangat beragam, tapi rinciannya bisa seperti berikut:
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR