Nakita.id - Bagaimana cara mengobati sariawan di mulut?
Ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi sariawan.
Termasuk dengan menerapkan beberapa pengobatan rumahan.
Saat mengalami sariawan, Moms dapat mengurangi frekuensinya dengan mengikuti tips berikut, seperti dikutip dari Mayo Clinic.
- Perhatikan apa yang dimakan.
Baca Juga: Teknologi Pendidikan Menurut Para Ahli
Cobalah untuk menghindari makanan yang tampaknya mengiritasi mulut.
Ini mungkin termasuk kacang-kacangan, keripik, rempah-rempah tertentu, makanan asin dan buah asam, seperti nanas, grapefruit dan jeruk.
Hindari makanan apa pun yang membuat sensitif atau alergi.
- Pilih makanan sehat. Untuk membantu mencegah kekurangan nutrisi, perbanyak makan buah, sayuran, dan biji-bijian.
- Ikuti kebiasaan kebersihan mulut yang baik.
Menyikat gigi secara teratur setelah makan dan flossing sekali sehari.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR