Nakita.id – Menjelang tahun ajaran baru, para orangtua semakin giat mencari informasi seputar sekolah anak.
Moms dan Dads tentunya ingin memberikan pendidikan yang terbaik dengan cara menyekolahkan anak di sekolah menekah atas (SMA) unggulan.
Masing-masing sekolah menawarkan program, fasilitas, dan kegiatan penunjang lain yang beragam.
Hal itulah yang seringkali jadi bahan pertimbangan orangtua dalam menentukan sekolah.
Namun yang tidak kalah penting lainnya, mengetahui biaya pendidikan juga sesuatu yang harus dipersiapkan sejak awal,
Jika Moms saat ini berdomisili di Semarang, berikut ini adalah beberapa referensi sekolah yang bisa dijadikan pilihan lengkap dengan biaya sekolah.
Sekolah ini berlokasi di Jalan Cemara Raya No. 290, Padangsari, Kec. Banyumanik, Kota Semarang, Jawa Tengah 50267.
Salah satu sekolah unggulan di Semarang ini menggunakan program kurikul merdeka, kurikulum Kemenag, dan kurikulum UMMI.
Dalam kegiatan pembalajaran, mereka ditunjang dengan fasilitas yang lengkap dan program kegiatan siswa yang beragam.
Biaya pendidikan
Uang pendaftaran : Rp 300.000
Baca Juga: Daftar Lengkap Biaya Sekolah SMA di Solo Tahun Ajaran 2023-2024 Beserta Fasilitas yang Dimiliki
National Geographic Indonesia: Dua Dekade Kisah Pelestarian Alam dan Budaya Nusantara
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR