E. tidak shalat, jauh dari Allah, timbul permusuhan dan kebencian
6. Allah Swt. tidak serta merta mengharamkan sesuatu, tetapi terlebih dahulu pola pikir dan jiwa manusia diajak untuk bersama-sama menilainya, sehingga ini wajib dan itu haram. Berikut ini, merupakan ayat yang terakhir menjelaskan tentang khamr, yakni:
A. Q.S. al-Maidah/5: 90
B. Q.S. al-Maidah/5: 191
C. Q.S. al-Maidah/5: 195
D. Q.S. al-Maidah/5: 196
E. Q.S. al-Maidah/5: 197
Jawaban:
A. Q.S. al-Maidah/5: 90
7. Begitu berbahayanya khamr dalam kehidupan pribadi, keluarga, masyarakat, termasuk kelangsungan bangsa dan negara, maka sikap tepat yang perlu dilakukan adalah …
A. keandalan dalam menggunakan zat dan bahan
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR