Mesin cuci Sanken TW-882 ini dijual mulai dari Rp 1.325.000.
Rekomendasi mesin cuci keluaran Panasonic ini terbuat dari bahan polypropylene dengan kapasitas 7,5 kg.
Mesin cuci ini juga memiliki kecepatan putaran 1400 RPM dengan fitur kecanggihan teknologi Jepang, sehingga proses pencucian bisa menjadi lebih cepat.
Tak hanya itu, pemakaian daya listriknya kecil untuk pencucian (220 W) serta pengeringan (130 W).
Untuk harga jualnya dimulai seharga Rp 1.499.000.
Rekomendasi mesin cuci keluaran Sharp ini juga memiliki harga dibawah Rp 2 juta, Moms.
Pasalnya, mesin cuci 2 tabung ini memiliki teknologi Super Aquamagic dan Super Low Wattage yang didesain khusus untuk menjaga kualitas hasil cucian dengan konsumsi listrik seminimal mungkin.
Konsumsi daya pencucinya juga hanya 245 watt saja, sedangkan daya pengering sebesar 105 watt.
Untuk harga jualnya, dimulai dari Rp. 1.825.000!
Baca Juga: Ada Kelebihan dan Kekurangannya, ini Beda Mesin Cuci 1 Tabung dan 2 Tabung
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR