Meletakkan tanaman, terutama yang berwarna hijau mampu untuk membuat mata dan pikiran jadi lebih segar.
3. Menambah Estetika Ruangan
Tidak hanya menambah kesejukan, bisa terbentuk keindahan dari ruangan atau taman.
Apalagi jika Moms mampu untuk menyusunnya dengan baik sesuai dengan warna pot atau tanaman.
4. Menghemat Tempat
Saat disusun bertumpuk-tumpuk, tentu bisa menghemat ruang atau tempat.
Tanaman yang ditanam bisa sama banyaknya atau bahkan lebih banyak.
Tapi Moms juga perlu tahu bahwa cara menyusun taman yang satu ini memiliki kelemahan juga, lo.
Apa saja, ya?
1. Butuh Peralatan Tambahan
Tentunya, memiliki vertical garden tidak semudah langsung meletakkan saja tanaman di tanah.
Baca Juga: Manfaat Air Rebusan Kentang untuk Tanaman, Apa Benar Baik untuk Pertumbuhan?
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR