Cairan ini mengandung asam asetat, tartarat, dan sitrat.
Moms bisa menyemprotkan cuka untuk menghilangkan jamur.
Caranya encerkan dua sendok makan cuka dalam wadah dengan tiga liter air.
Kocok campuran dan masukkan ke dalam botol semprot.
Kemudian, cukup semprotkan tanaman yang berisiko terkena jamur.
3. Dapat menjauhkan hewan peliharaan dari tanaman
Selain hama, hewan peliharaan terkadang dapat merusak tampilan tanaman dengan menggali tanah dalam pot.
Tapi untungnya, Moms bisa mengatasinya dengan menggunakan cuka.
Rendam beberapa kain dalam cuka dan tinggalkan di dekat tanaman, pot, dan tanah.
Hewan peliharaan seperti anjing dan kucing akan menghindari bau yang menyengat di tanaman.
4. Cuka mengatur keseimbangan pH
Baca Juga: Moms Perlu Waspada, Ini Penyebab Daun Menguning pada Tanaman Hias
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR